CATEGORY
KABAR DESA
Berani dan Aktual dalam Mengabarkan.
Stop Stunting Dari Hulu, Ancaman Bagi Anak-Anak Indonesia
Stop Stunting Dari Hulu, merupakan upaya mencegah semakin meluasnya angka stunting di Kabupaten Jember. disampaikan Suprihandoko
Menunggu Jumat Legi Warga Pengungsi Korban Semeru Baru Akan Pulang
Menunggu Jumat Legi, warga pengungsi akan merasa tenang, tanggal 31 Desember 2021 menjadi penentu erupsi Gunung semeru
22 RTLH Desa Banjarsengon Dapat CSR
Terdapat 22 RTLH (Rumah Tidak Layak Huni) desa Banjarsengon, Kecamatan Patrang, Kabupaten Jember menerima bantuan CSR
Tindak Lanjut Laporan Dugaan Penyimpangan Anggaran Pilkades Mangaran
Tindak lanjut laporan anggota Panitia Pilkades Mangaran Kecamatan Ajung Kabupaten Jember, tentang belum dibayarnya honor anggota panitia
Warga Desa Bangsalsari Tuntut Kades Pecat Perangkat Desa
Puluhan Warga Desa Bangsalsari Kecamatan Bangsalsari mendatangi Balai Desa Bangsalsari tuntut mundur lima perangkat desa
20 Rumah Warga Desa Bagorejo Rusak Tertimpa Pohon
20 rumah warga Desa Bago Rejo Kecamatan Gumukmas Kabupaten Jember rusak, tertimpa pohon roboh, diterpa hujan lebat disertai angin
Gadis Kecil Itu Patah Tangannya Tertimpa Reruntuhan Akibat Gempa
Gadis kecil itu bernama Dewi Maratus Solehah, bocah kelas 4 SD, Putri pasangan Yayuk Farida dan Teguh Santoso alamat Brego Desa Sumberejo
Warga Sumberejo Ambulu Serahkan Data Korban Bencana Gempa
Warga Sumberejo Ambulu serahkan data korban bencana gempa saat kunjungan Gubenur Jawa Timur KHofifah didampingi Bupati Jember
59 Kades Terpilih Se Kabupaten Jember Terpilih Dilantik
59 Kades Terpilih, hasil pemilihan kepala desa serentak se Kabupaten Jember dilantik Bupati Jember Ir H Hendy Siswanto ST IPU
DP3KAB Jember : Wis Wayahe Jember Membangun Keluarga
DP3KAB Jember memiliki jargon Wis Wayahe Jember Membangun Keluarga. Jargon itu disampaikan Plt Kepala DP3AKB Jember Drs Supri Handoko MM