CATEGORY
KABAR DESA
Berani dan Aktual dalam Mengabarkan.
Mobil Tertimpa Kayu Roboh Gegara Hujan Angin
2 mobil tertimpa kayu di lokasi berbeda, akibat hujan deras yang disertai angin kencang menyebabkan banyak pohon tumbang di Jember
Pilkades Paseban, Mengemuka Penggunaan Surat Vaksin dan Netralitas Aparat Desa
Pemilih pilkades Paseban haruskah berbekal sertifikat vaksin ?, pertanyaan itu sempat jadi perdebatan saat penetapanDPT Desa Paseban Kencong.
Kebudayaan Jember, menjadi materi diskusi saat Forum konco dewe menggelar diskusi bertajuk Menuju Jember sebagai Kabupaten Bekebudayaan
Desa Cakru Kecamatan Kencong Kabupaten Jember mengalami kekurangan vaksin, akibat serbuan yang datang ingin mendapatkan vasin
Petani Jember Ciptakan Pestisida Hayati
Petani Jember, seperti dilakukan Kelompok Tani Bina Tani Desa Lengkong berhasil menciptakan ramuan pestisida cair berbahan hayati
Penurunan Stunting Jember, Bupati Hendy Minta Optimis dan Serius
Angka stunting Jember saat ini mencapai 37,8 persen, masuk urutan tertinggi nomor 2 se Jatim. Hal itu di ungkapkan Bupati Jember,
Peserta Tes Bacakades Jember Wajib Tunjukkan Tes Swab
Peserta Tulis Bacakades Jember, sebanyak 80 orang wajib menunjukkan hasil Tes Swab, mengingat pelaksanaannya pada saat masa pandemi covid-19
Tradisi Jamasan Pusaka, Rahasia Kekuatan Magis Orang Jawa
Tradisi Jamasan pusaka, yang biasanya dilakukan orang Jawa pada saat memasuki Tahun Baru Islam, pada bulan Muharram atau bulan Suro
Hindari Kerumunan Insentif RT/RW Desa Paseban Di Bagi Tunai
Hindari kerumunan insentif sebanyak 66 RT/RW dari 4 dusun di desa Paseban Kecamatan Kencong untuk bulan Agustus 2021, sebesar Rp 200.000 per orang
NU Bersama LAZISNU Cabang Kencong Peduli, Capai 5 Milyar
NU Bersama LAZISNU Cabang Kencong terus bergerak melakukan aksi bertajuk NU Peduli, bantuan itu berbentuk konsumtif dan produktif capai 5 milyar