Kartu Kendali Pupuk Bersubsidi Tertibkan Alokasi Pupuk Petani Wringinagung

jempolindo, jember, wringinagung, kartu kendali pupuk bersubsidi,
Petani Desa Wringinagung Kecamatan Jombang Jember saat antri untuk mendapatkan kartu kendali pupuk

Jempolindo _ Kelompok Tani Terbantu 

Hadir dalam Acara pembagian Kartu Kendali Pupuk bersubsidi tersebut diantaranya ratusan petani dari dua kelompok tani yang ada di desa Wriginagung , yaitu Poktan Harapan Makmur dan Poktan Bakti Makmur.

Ketua Kelompok Tani Nur Hadi

Di tempat yang sama, menurut pengakuan Ketua Poktan Harapan Makmur Suhadi, Kartu Kendali Pupuk Bersubsidi ini, diharapkan dapat membantu menjelaskan kepada petani. Karena, selama ini susah payah menjelaskan kepada petani,  berapa jatah pupuk bersubsidi  untuk setiap anggotanya.

“Selama ini bukan hanya kios yang di salahkan petani, kelompok tani juga jadi sasaran kemarahan warga , karena di kira pupuk bersubsidi tersebut Poktan yang bermain,” ujarnya.

Lanjutkan ke halaman berikutnya —>

Exit mobile version